Menekan Harga Beras, Operasi Pasar Dilakukan

Kamis, 23 Februari 2012 17:31 Hariansyah Ekantoro Dilihat: 2 Kali
Sumber foto : finance.detik.com

RRI-Jogja News, Meskipun saat ini beberapa wilayah di DIY masa panen tiba dan harga beras di pasaran masih stabil tinggi berkisar antara Rp.7300 - Rp.7500/kg, namun Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi dan UKM (Disperindagkop) DIY dan Perum BULOG serta Biro Perkonomian dan Instansi terkait bersepakat menggelar operasi pasar untuk menurunkan harga tersebut.

Kepala Perum Bulog DIY, Darsono Imam Yuwono di ruang kerjanya pagi tadi menyatakan hal itu mengingat harga beras di sejumlah pasar tradisional di DIY masih stabil tinggi. Diakuinya operasi pasar dilakukan sesuai permintaan seperti permintaan dari Kota Jogjakarta dan Kulonprogo. Kabulog DIY, Darsono Imam Yuwono juga menjelaskan Operasi Pasar...
Terakhir Diperbaharui ( Kamis, 23 Februari 2012 17:35 ) Selengkapnya...
 

DIY Luncurkan AS Mandiri

Kamis, 23 Februari 2012 17:14 Munarsih Dilihat: 2 Kali


Sumber foto : hargadamai.indonetwork.co.id
RRI-Jogja News, Sekitar 47 persen dari 3-juta warga propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta saat ini belum terjangkau oleh program pembiayaan asuransi kesehatan. Mulai 1 Maret mendatang pemerintan DIY akan meluncurkan program Asuransi Kesehatan Mandiri terutama ditujukan bagi mereka yang belum terjangkau asuransi.

Pelayanan kesehatan merupakan hak dasar bagi seluruh warga Negara. Sejumlah program jaminan kesehatan telah diberikan pemerintah, diantaranya untuk tingkat nasional ada JAMKESMAS, ditingkat propinsi ada JAMKESOS dan JAMKESDA. Untuk warga miskin juga ada program Charity.
Namun, 47 persen dari sekitar 3 juta warga propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta belum terjangkau program...
Terakhir Diperbaharui ( Kamis, 23 Februari 2012 17:27 ) Selengkapnya...
 

Teknologi Digital Artwork Masuk Jogja

Rabu, 15 Februari 2012 21:43 Antok Wesman Dilihat: 48 Kali
RRI-Jogja News, Aplikasi industri cetak untuk promosi, packaging, merchandising, dekoratif dalam jumlah, ukuran dan bentuk yang spesifik menjadi tantangan tersendiri bagi usaha percetakan dan pengemasan guna menjawab kebutuhan konsumen.

Sejak 29 tahun lalu, Cahaya Timur Offset yang berada di Jl. Tamansiswa kini membuka gerai Spektra Digital Artwork yang peresmiannya dilakukan Rabu malam (15/2) di Ballroom Hotel Santika Jl. Jenderal Sudirman Yogyakarta.

Spektra menjadi pionir dalam trend...
Selengkapnya...
 

Petani DIY Sesalkan Kenaikan Pupuk Urea

Selasa, 14 Februari 2012 15:18 Fatmawati Udin Dilihat: 10 Kali
Sumber Foto : herinz.com

RRI-Jogja News, Petani menyesalkan kenaikan harga pupuk bersubsidi tanpa diiringi sosialisasi di tahun 2012 ini. Kenaikan harga pupuk urea kemasan 50 kilogram kini menjadi Rp.90.000 dari sebelumnya hanya Rp.80.000. Salah seorang petani asal desa Bokoharjo Prambanan, Supardjo mengakui kenaikan harga eceran tertinggi (HET) pupuk sangat memberatkan petani. Seiring kenaikan harga pupuk, kondisi petani di Prambanan terpaksa harus dengan cara meningkatkan bantuan pupuk...
Terakhir Diperbaharui ( Selasa, 14 Februari 2012 15:23 ) Selengkapnya...
 

Halaman 1 Dari 9

<< Mulai < Sebelumnya 1 2 3 4 5 6 7 8 9 Selanjutnya > Akhir >>
You are here:   HomeBeritaRegionalEkonomi

Seksi Berita