Regional

Wisuda Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Sabtu, 28 Januari 2012 14:42 Antok Wesman
RRI-Jogja News, “Banyaknya kekacauan yang terjadi di Tanah Air akhir-akhir ini, memunculkan pertanyaan didalam benak kita ada fenomena apa?” hal itu diungkapkan Rektor Universitas Atmajaya Yogyakarta Sabtu (28/1) dalam pidato sambutan pada wisuda Program Sarjana dan Pascasarjana, Periode Kedua Tahun Akademik 2011-2012 berlangsung di Auditorium Gedung Thonas Aquinas Kampus Dua Jl. Babarsari.

Lebih lanjut Rektor Doktor Rogatianus Maryatmo, M.A. mengajak segenap keluarga besar UAJY yang hadir untuk melakukan refleksi, sebagai bagian dari masyarakat Indonesia yang unggul, humanis dan inklusif terbuka bergaul dan bekerjasama dengan semua pihak, sehingga terus berjuang menegakkan keadilan, meningkatkan kesejahteraan serta tata kelola yang...
Selengkapnya...
 

Dosen FTP UGM Kembangkan Modifikasi Alat Cetak Rengginang

Jumat, 27 Januari 2012 11:39 Fetika Andriyani
RRI, Jogja News, Rasanya gurih dan renyah. Jika anda penyuka camilan pasti tidak asing dengan rengginang. Makanan dari beras ketan ini disuka pasti karena citarasanya.

Tapi siapa sangka proses pembuatan rengginang butuh ketelatenan dan keterampilan tinggi." Selama ini proses pencetakan rengginang masih dilakukan secara manual, tanpa menggunakan alat cetak khusus.
Membuat produksinya rendah."

Demikian kata Ir. Priyanto Triwitono, MP. , dosen jurusan Teknologi Hasil Pertanian FTP UGM yang berhasil membuat alat pencetak rengginang.

Menurut Priyanto , ide untuk membuat alat cetak rengginang berawal saat karena keluh kesah UKM pembuat rengginang yang merasa kesulitan dalam proses cetak rengginan dengan cara manual. “Pesanan mengalir...
Terakhir Diperbaharui pada Jumat, 27 Januari 2012 11:42 Selengkapnya...
 

Temuan UGM Untuk Rengginang

Jumat, 27 Januari 2012 11:35 Ernal

Rengginang memang jajanan yang nikmat, tetapi membuatnya perlu ketelatenan. Untuk mempermudah produksi UGM membuatkan sebuah perangkat teknologi khusus rengginang. Reporter Fetika Andriyani melaporkan.

{mp3remote}http://202.149.70.242:82/berita/regional/ekonomi/27januari2012/Temuanalatpencetakrengginang.mp3{/mp3remote}

Selengkapnya...
 

Cuaca Panas Jogja

Jumat, 27 Januari 2012 11:11 Ernal

Kota Yogyakarta dalam 2 hari ini mengalami cuaca panas yang mengganggu warganya. Apa penyebab peningkatkan suhu kota, Dilaporkan reporter Yustina Wigati.

{mp3remote}http://202.149.70.242:82/berita/regional/lingkungan.hidup/27.Januari.2012/cuaca.panas.jogja.mp3{/mp3remote}

Terakhir Diperbaharui pada Jumat, 27 Januari 2012 11:19 Selengkapnya...
 

Halaman 1 Dari 29

<< Mulai < Sebelumnya 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Selanjutnya > Akhir >>
You are here:   HomeBeritaRegional

Seksi Berita