You are now being logged in using your Facebook credentials

KPU Kulon Progo Mulai Upload DPT Hasil Pencermatan Ulang

RRI-Jogja News/L-13, KPU Kulon Progo telah selesai melakukan pencermatan kembali atas Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilu legislatif 2014.

"Sesuai Surat Edaran KPU Pusat, KPU melalui PPK dan PPS sudah melakukan pencermatan atas data DPT," kata Penanggungjawab Divisi Teknis dan Penyelenggaraan KPU Kulon Progo, Panggih Widodo.

Pencermatan sudah selesai dilakukan dan saat ini sedang dilakukan rekap sekaligus proses upload ke sistem informasi data pemilih.

Menurutnya, dalam pencermatan terakhir ini temuan data pemilih ganda dan pemilih dibawah umur, langsung dicoret.

Berdasar rekap yang dilakukan tenaga teknis KPU Sampai dengan Rabu pagi (30/10/2013), jumlah DPT menjadi 335.619 orang. Menurun hampir 200 orang dari DPT sebelum pencermatan.

"Rekapitulasi dan upload data ke sistem informasi data pemilih sidalih masih terus dilakukan. Jumlah pemilih dalam DPT dimungkinkan masih terus berkurang," tambahnya.

Dengarkan Podcast Berita :

Audio clip: Adobe Flash Player (version 9 or above) is required to play this audio clip. Download the latest version here. You also need to have JavaScript enabled in your browser.

Share selected track on FacebookShare selected track on TwitterShare selected track on Google PlusShare selected track on LinkedIn

Login

Login With Facebook

info.anda

Politik

Jangan Terjebak Popularitas RRI-Jogja News/L-12, Memilih pemimpin berkualitas dalam Pemilu 2014, tidak harus berdasarkan ukuran popularitas dan elektabilitas yang tinggi. Hal tersebut diungkapkan Pengamat Politik, Irman Putra Sidin, dalam seminar nasional peran partisipasi pemilih pemula di Yogyakarta, beberapa waktu…

Seni dan Budaya

Kereta-Kereta Pusaka Kraton Yogyakarta RRI-Jogja News/L-09, Salah satu ciri khas dari pernikahan Kraton Yogya adalah adanya iring-iringan kereta kuda yang akan membawa rombongan pengantin dari Kraton menuju Kepatihan untuk resepsi. Iring-iringan kereta kuda menjadi salah satu ciri khas upacara pernikahan Kraton Yogya. Acara itu…

Hukum

Pemuda Kecewa Koruptor RRI-Jogja News/L-03, Presiden Badan Eksekutif Mahasiswa UGM, Yanuar Riski menyatakan kekecewaannya terhadap para koruptor, terlebih pemimpin yang korupsi seperti di Mahkamah Konsitusi. Dengan nada prihatin, ia berpendapat saatnya generasi muda memimpin bangsa, karena diyakini banyak pemuda…

Teknologi

Krisis Energi RRI-Jogja News/P-02, Dewan Energi Nasional (DEN) RI mendesak Pemerintah untuk mendorong pemanfaatan Bahan Bakar Gas dan Batubara untuk menggantikan BBM. Pasalnya cadangan minyak yang terus menurun dan ditambah kondisi saat ini Indonesia telah menjadi negara net importir minyak sejak tahun…