Memasak Nasi Dengan Gas Rice Cooker

Memasak Nasi Dengan Gas Rice Cooker

Rice cooker merupakan sebuah benda yang pastinya sudah tidak asing lagi buatmu bukan. Alat elektronik yang dipakai untuk memasak nasi ini dapat diandalkan agar dapat menghemat waktu, gas dan tenaga. 

Menggunakan gas rice cooker sering dianggap sebuah hal yang sepele pada sebagian orang. Tapi sebenarnya ada beberapa cara untuk memakai rice cooker supaya nasi yang dihasilkan bagus dan rice cooker tidak mudah rusak.

Petunjuk Menggunakan Gas Rice Cooker

1.Pastikan seluruh perangkat sudah di pasang dengan benar baik itu kabel, alat pembakar, panci, casing luar, penutup ke dalam posisi yang sudah benar.

  1. Nyalakanlah pipa gas pada rice cooker
  2. Tekan tombol “star” yang berada pada sebelah kiri rice cooker hingga gas berbunyi klik baru kamu lepaskan. Setelah kamu menekankan tombol pastikan jika lampu indikatornya memang sudah menyala. Jika masih belum hidup juga kamu bisa mengulanginya lagi hingga hidup. 
  3. Setelahnya kamu bisa tekan tombol “cowok” untuk mulai memasaknya yang memerlukan waktu 20-30 menit dan tambahan 10 menit agar nasi matang hingga nasi terlihat pulen. 

Cara Memasang Rice Cooker Gas Dan Proses Dalam Memasaknya

Begini cara memasak nasi di rice cooker gas agar harga gas rice cooker yang mahal tidak menjadi sia-sia :

1.Taruh panci yang sudah ada beras yang sudah di cuci bersih dengan menambahkan air ke dalam wadah yang sudah disediakan untuk menaruh panci. Pastikan panci tidak miring dan pas. 

  1. Lalu tutuplah gas rice cooker dengan baik dan benar dan nyalakan kompor yang ada pada rice cookernya. Ketika sedang dalam proses memasak jangan membuka tutup pancinya. Jika sudah selesai proses memasaknya maka tombol “cook’ akan berada di posisi atas atau naik dan pastinya kompor pembakaran akan mati juga. Jika sudah kamu tunggu hingga nasi terasa hangat dan jangan kang dibuka dan disajikan. 
  2. Terakhir kamu bisa lepaskan penyangga yang ada tapi pastikan jika tombol “warm” tetap menyala supaya nasi tetap hangat ketika akan di makan. 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *